Desember 7, 2024

Sempat Koma 3 Hari, siswa Sekolah Dasar (SD) Jayamukti di Kecamatan Blanakan, Subang, yang menjadi korban penganiayaan atau bullying oleh kakak kelasnya menghembuskan napas terakhir setelah menjalani perawatan di ICU selama 3 hari, Senin (25/11/2024).

Korban bernama Albi Ruffi Ozara (9) ini meninggal dunia di ruang ICU anak di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Subang, Jawa Barat, sekitar pukul 16.10 WIB. Jenazah korban kekerasan 3 kakak kelasnya tersebut pun dibawa ke ruang Jenazah RSUD Subang.

Sebelumnya menurut keterangan keluarga korban, AR sempat mengeluhkan sakit kepala hebat yang disertai muntah-muntah. Sebelum tidak sadarkan diri, korban mengaku kepada orang tuanya bahwa ia dipukul oleh tiga kakak kelasnya, masing-masing berinisial M, D, dan O, yang merupakan siswa kelas 4 dan 5 di sekolah yang sama.

Kasatreskrim Polres Subang, AKP Gilang Indra Friyana mengungkapkan korban kemudian akan menjalani autopsi di R

Semoga tak ada lagi korban bullying dan kekerasan terutama di institusi pendidikan di Kabupaten Subang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *